4 manfaat minum dengan posisi duduk

Terkadang kita sering melakukan minum dengan posisi berdiri seperti ketika kita datang keacara pernikahan, ketika berolah raga bahkan dirumah. Apakah perilaku tersebut baik untuk kesehatan?
Ternyata tidak, posisi minum terbaik adalah posisi duduk mengapa demikian?

4 manfaat minum dengan posisi duduk


a. Berdiri menyebabkan filter tissue menutup
Dalam tubuh kita ada jaringan penyaring yang biasa disebut sfringer dan dapat menutup dan membuka,  ternyata spingter tersebut akan menutup kalau posisi minum kita berdiri dan akan membuka ketika kita duduk, Ketika posisi penyaring berada dalam keadaan tertutup, maka air yang kita minum sambil berdiri akan masuk kantong kemih tanpa adanya proses penyaringan yang bisa berakibat pengendapan disaluran ureter dan jika terus menerus terjadi bisa menyebabkan gangguan ginjal, meski ada artikel lain yang menyebutkan kalau minum sambil berdiri tidak mengganggu spingter namun ada alasan lain yang bisa anda pertimbangkan.

Baca Juga:
1. Bahaya Meniup Makanan dan Minuman Bagi Kesehatan
2. Manfaat kencing duduk atau jongkok bagi pria

b. Gangguan fungsi Pencernaan
Posisi berdiri bisa menyebabkan pengerutan otot tenggorokan yang bisa menghalangi minuman kesaluran pencernaan dan berakibat perlukaan disaluran pencernaan.
c. Reaksi syaraf
Posisi berdiri membebani otot-otot persyarafan karena membutuhkan energi yang cukup untuk menjaga keseimbangan tubuh sedangkan duduk akan lebih rileks dan siap untuk menerima makanan dan minuman.
d. Merupakan anjuran Rasullulah
Selain menyehatkan juga berpahala 
“Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam sungguh melarang dari minum sambil berdiri.” (HR. Muslim)
Walaupun ada juga hadist yang memperbolehkan (makruh) minum sambil berdiri.
Itulah tadi manfaat minum dengan posisi duduk semoga bermanfaat.

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter